oleh

Kepala Dinas Pendidikan Halmahera Selatan, Siti Khodija; Dorong Sekolah Bentuk Tim Pencegahan Kekerasan.

MEDIA MALUT.ID- Dinas pendidikan Halmahera Selatan mendorong semua satuan pendidikan membentuk Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan (TPPK),

Hal itu di ungkap Kepala Dinas Pendidikan Halmahera Selatan, Siti Khotijah, usai menutup kegiatan di Hotel palam Rabu, (06/03).

Siti Khodijah mengemukakan setiap anak keamanannya telah mendapatkan perlindungan dari negara,

Sehingga menurtnya dorongan pembentukan tim TPPK sejalan dengan perintah Permendikbudristek Nomor 46 tahun 2024.

“kami juga mendorong , satuan pendidikan wajib membentuk TPPK dan juga mensosialisasikan dengan cara membuat poster untuk para siswa memahi dampak buruk perundungan atau bullying,” ujar siti Khodijah

Selain itu dia mengakatan, sosialisasi ini bertujuan sebagai bentuk komitmen Disdikbud Halmahera Selatan, untuk menciptakan pendidikan yang nyaman aman bagi siswa di lingkungan sekolah” sambutannya

Istri ketua DPD PKS Hlmahera selatan itu berharap kegiatan yang diikuti seluruh kepala sekolah dan siswa se-halmahera selatan untuk menciptakan aksi nyata dalam menekan kasus perundungan di kalangan SMP di Halmahera Selatan.

“Maka dari itu, langkah ini menjadi harapan kami pencegahan masalah bullying sedini mungkin.” tandasnya (asb)-

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

News Feed